
Mencicipi Samgyetang, Sup Ayam Gingseng Asli Korea
Travel.biz.id – Kuliner Korea Selatan populer dengan rasanya yang enak dan khasiatnya untuk kesehatan. Samgyetang salah satunya. Masakan ini terkenal sebagai makanan yang bisa mencegah penyakit selain juga kaya protein dan mineral. Sajian tradisional ini biasanya dimakan pada saat musim panas agar tubuh yang selalu berkeringat tidak lemas. Orang Korea biasanya makan Samgyetang pada 3…